Archive Pages Design$type=blogging

Cara Flash Android Sony Xperia via Flashtool

Tutorial Flash Offline Android Sony Xperia - Berlaku untuk semua tipe smartphone and roid xperia. Kadang android xperia kita mengalami...

Tutorial Flash Offline Android Sony Xperia - Berlaku untuk semua tipe smartphone android xperia. Kadang android xperia kita mengalami error entah karena terkena virus atau bootloop (kondisi dimana android tidak bisa hidup, mentok pada loading startup/logo sony) hal tersebut membuat kita merasa khawatir dan memustuskan untuk memperbaikinya ke services center ataupun konter hp terdekat. Tentu saja akan mengeluarkan biaya untuk service tersebut, tapi dengan kita sedikit berusaha belajar bagaimana caranya flash maka tidak akan mengeluarkan biaya sedikitpun. dalam artikel ini saya akan jelaskan bagaimana cara flash secara offline (bukan melalui PC companion) berlaku untuk semua sony xperia. 
 
Masalah yang bisa diatasi?
* Kondisi ngehang/terasa berat saat menggunakan ponsel
* Tidak bisa hidup atau mentok dalam logo sony (bootloop)
* Lebih menghemat kuota internet untuk updates firmware terbaru.
Syarat & Tools
Langkah - Langkah Flashing
Setelah semua syarat dan bahan diatas sudah siap maka kita mulai langkah pertama!

Langkah pertama

  • Install Flashtool yang sudah di download tadi, install seperti biasa biarkan folder destination defaultnya di Local disk C:\Flashtool
  • Install FlashTool Driver.exe (Cara mengatasi error menginstall flastool driver di windows 8/10)
  • Kemudian Copy Firmware yang sudah di download tadi yang formatnya .tft ke folder C:\Flashtool\firmwares

Langkah kedua

  • Jalankan Flashtool.exe (jika icon tidak ada di desktop cari di Local disk C:\Flashtool
  • Klik pada icon tanda petir hitam kemudian pilih Fastmode.
  • Kemudian pilih firmware yang sudah kita copykan tadi ke folder Flashtool dan klik Flash.
  • Tunggu beberapa detik, flashtool sedang menyiapkan file-filenya hingga muncul jendela baru 


sumber gambar : piticom.com


Langkah Ketiga
  • Matikan xperia anda sampai benar-benar dalam keadaan mati, kemudian tekan dan tahan tombol volume minus "-" sambil menancapkan kabel USB ke komputer hingga flashtool mendeteksi xperia dan melalukan proses flashing seperti pada gambar dibawah
sumber gambar : piticom.com


  • Nah, sekarang tunggu proses flashsing biarkan Flashtool bekerja waktunya kira-kira 5 menit, jika proses telah selesai lihat status log yang menyatakan Flashing finished (seperti gambar yang bertanda merah dibawah)
sumber gambar : piticom.com


Langkah keempat
  • Lepaskan kabel data kemudian hidupkan xperia anda seperti biasa, untuk pertama kali menghidupkan memang agak sedikit lama karena proses install system baru.
  • Setelah hidup, xperia anda akan pulih kembali layaknya seperti baru beli, selamat! anda telah berhasil flashing android sony xperia

Seperti itulah cara lengkap flashing/install ulang smartphone sony xperia, cara ini bisa diterapkan hampir di semua tipe smartphone android xperia. untuk artikel ini saya akhiri sampai disini, jika ada hal yang kurang dimengerti silahkan ditanyakan lewat form komentar dibawah. sekian dulu dan selamat mencoba :)

COMMENTS

BLOGGER: 1
Loading...

*Lapor Broken Link Lewat Form ini, paste alamat link yang mati pada form pesan!

Nama

Email *

Pesan *

Choices Firmware News Tutorials Xperia L Xperia M2 Xperia M2 Aqua Xperia M2 Aqua Dual Xperia M2 Dual Xperia M5 Xperia Z Ultra Xperia Z4 Tablet Xperia Z5 Premium
false
ltr
item
XperiaLovers: Cara Flash Android Sony Xperia via Flashtool
Cara Flash Android Sony Xperia via Flashtool
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgUUAVm5T2mgRzN8oP5NfTjXs_Yj8V8zt0YS3s6aD2N9rN7OvJ8fW6gSw7HYi2m3ciIKvICs80yDWc8uyaB4v31GOLTjeBLz5Wk4NVMb_9dUGpvjrlk6XApYehKUWyHv0EZMxQQ8f8YY5E/s320/Sony-Xperia-Flash-Mode.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgUUAVm5T2mgRzN8oP5NfTjXs_Yj8V8zt0YS3s6aD2N9rN7OvJ8fW6gSw7HYi2m3ciIKvICs80yDWc8uyaB4v31GOLTjeBLz5Wk4NVMb_9dUGpvjrlk6XApYehKUWyHv0EZMxQQ8f8YY5E/s72-c/Sony-Xperia-Flash-Mode.jpg
XperiaLovers
http://xperialoverz.blogspot.com/2015/09/cara-flash-android-sony-xperia.html
http://xperialoverz.blogspot.com/
http://xperialoverz.blogspot.com/
http://xperialoverz.blogspot.com/2015/09/cara-flash-android-sony-xperia.html
true
3546194387607839265
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago